Menerapkan cara penggunaan alat videografi
JENIS KAMERA
Kamera merupakan seperangkat alat yang memiliki fungsi untuk menangkap
sesuatu menjadi sebuah gambar hasil dari proyeksi pada sistem kamera dan
lensa. Kamera digolongkan ke dalam tiga jenis kamera yaitu, kamera foto (still
photography), kamera film (cinema photography) dan kamera video (video
photography).
Kamera mekanik adalah kamera yang tidak melibatkan rangkaian elektronik.
Kamera bekerja dengan tenaga manusia, atau tenaga pegas. Generasi terakhir
kamera mekanik, sudah menggunakan baterai sebagai penggerak rangkaian
mekanik. Kamera mekanik menggunakan pita seluloid (film positif) sebagai
media penyimpanan gambarnya.
Kamera elektronik analog dibentuk dari deretan sinyal elektrik (gelombang
analog) yang direkam oleh kamera. Dengan rangkaian elektronik pula arus listrik
yang merepresentasikan RGB ini diubah menjadi muatan magnet.
Kamera elektronik digital (kemudian disebut kamera digital) mirip dengan
kamera elektronik analog. Bedanya pada proses penyimpanan.
PERBEDAAN ANALOG DAN DIGITAL
Tidak ada komentar:
Posting Komentar